Tips Cara Menambahkan ads.txt di Blogger

cara menambahkan ads.txt

Cara menambahkan ads.txt di blogger – Hallo sobat blogger, Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang Cara menambahkan ads.txt di blogger. jika blog anda baru saja di approve google adsense pasti anda akan diminta untuk mengaktifkan ads.txt.

Jika anda belom mengaktifkan ads.txt diblog anda maka iklan tidak akan muncul diblog anda. untuk menghindari permasalahan iklan tidak muncul di blog maka anda diwajibkan untuk menambahkan ads.txt di blog anda.

Bagaimana cara mengatasi iklan tidak tayang di blog ?

Apa itu ads.txt ?

Ads.txt adalah sebah kode sebagai syarat untuk mempromosikan dan meningkatkan transparansi dalam periklanan program.ads.txt jadi untuk dapat menayangkan iklan di blog kalian, maka kalian harus memasang ads.txt.

Jika belum mengaktifkan ads.txt pada blog maka akan ada peringatan pada dashboard google adsense anda.

“Penghasilan Anda berisiko – Satu atau beberapa file ads.txt Anda tidak berisi ID penayang AdSense. Perbaiki masalah ini sekarang juga untuk menghindari dampak yang serius pada pendapatan Anda.”

atau

Earnings at risk – You need to fix some ads.txt file issues to avoid severe impact to your revenue.

Cara memasang ads.txt d blogger

Pertama : Masuk kehalaman dashboard google adsense.

Kedua : Download file ads.txt

Ketiga : Masuk ke halaman dashboard blogger anda.

Keempat : Klik pada bagian Setting > Search Preferences.

Kelima : Pilih pada custom lalu klik Edit.

custom ads.txt
custom ads.txt

Keenam : Buka file ads.txt yang sudah di download tadi lalu copy kodenya.

Contoh kodenya :

“google.com, pub-0000000000000, DIRECT, f08c47fec0942fa0”

Ketujuh : Buka halaman blogger lalu pastekan kodenya pada edit custom ads.txt

kode ads.txt
kode ads.txt

Kedelapan : Save.

Kesembilan : Buka halaman homepage blog anda, apakah iklannya sudah tayang ?

Kesepuluh : Jika belum, Tunggu 1 x 24 jam sampai iklannya tayang.

BACA JUGA :   Cara Membuat Link Whatsapp Menuju Chat Langsung Untuk Bisnis Anda

Demikian artikel tentang Cara menambahkan ads.txt di blogger. semoga dapat membantudan bermafaaat bagi pembaca sekalian. jangan lupa kunjungi artikel saya yang lainnya.

Informasi Menarik :

Seorang pemalas yang suka menulis. Menuangkan ide dalam bentuk tulisan. Karena Menulis adalah Seni. "Begitu pikiran bekerja tangan bergerak."

You May Also Like

1 Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *