Panduan Lengkap Cara Membuat Soal di Google Form

cara membuat soal di google form

Panduan Lengkap Cara Membuat Soal Pertanyaan di Google Form. Pada artikel kali ini Ardanisite.com akan membagikan tentang cara membuat pertanyaan google form.

Anda ingin membuat kuisioner di google form ? Cara nya cukup mudah, kita hanya perlu login ke google form dan membuat pertanyaan sesuai keinginan kita.

Mari kita bahas tentang google form terlebih dahulu.

Apa itu Google Form ?

Google form adalah sebuah layanan dari google yang dapat digunakan untuk membuat formulir online secara gratis.

Apa saja yang bisa kita lakukan di google form ?

Selain dapat membuat kuisioner online, Google form dapat digunakan untuk membuat formulir data diri, Formulir pendaftaran, Membuat survey, dan lainnya.

Adanya google form dapat menghemat biaya karena tidak perlu lagi menggunakan kertas secara manual. Manfaat dari google form lainnya yaitu dari segi waktu, efisiensi, dan juga lingkungan.

Berikut cara membuat kuisioner pertanyaan di google form :

Cara Membuat Soal di Google Form

  1. Buka browser aplikasi browser anda, Lalu kunjungi situs google form.
  2. Pastikan anda sudah login menggunakan akun google anda ya.
  3. Lalu silahkan buat beberapa pertanyaan sesuai keinginan anda.
  4. Kemudian pilih template yang ingin digunakan. Disini saya menggunakan template blank.
  5. Kemudian masukkan judul dan deskripsi singkat formulir tersebut.
  6. Lalu silahkan buat beberapa pertanyaan sesuai keinginan anda.
  1. Lalu tentukan respon jawaban. Bisa menggunakan jawaban singkat, pilihan ganda, dan lainnya.
cara membuat soal di google form
cara membuat soal di google form
  1. Jisa sudah, Selanjutnya anda bisa membagikan kuisioner tersebut.
  2. Bisa menggunakan email, facebook, atau membagikan link tersebut.
cara membagikan kuisioner
cara membagikan kuisioner
  1. Untuk melihat tanggapan formulir yang telah anda bagikan, klik Respon.
cara cek respon kuisioner
respon formulir google form
  1. Anda juga bisa menyimpan ke speadsheet dengan menekan tombol icon spreadsheet.
convert to excel
convert to excel

Demikian panduan cara membuat kuisioner di google form. Semoga dapat bermanfaat bagi anda.

BACA JUGA :   Cara Mengaktifkan fitur Dark Mode Whatsapp di Android

Apakah artikel diatas membantu anda ? Silahkan kunjungi artikel tutorial lainnya.

Jangan Lupa Klik Iklan ya.

Mau Cari Apa Lagi ?

Artikel menarik :

Seorang pemalas yang suka menulis. Menuangkan ide dalam bentuk tulisan. Karena Menulis adalah Seni. "Begitu pikiran bekerja tangan bergerak."

You May Also Like

3 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *